Kamus



Kamus merupakan program terjemah bahasa dari Inggris ke Indonesia dan sebaliknya. Meskipun banyak software serupa, program ini memberi sejumlah kemudahan kepada penggunanya. Diantara kelebihannya adalah: ukuran yang cukup kecil, sederhana dan antarmuka yang mudah; pencarian kata yang cepat, pencarian otomatis antara bahasa Inggris dan Indonesia, clipboard monitoring, compact mode, smart find, otomatis menghilangkan karakter bukan huruf abjad seperti: !',:;.?"-)\(*/+, dll. Software Kamus mengandung lebih dari 41.000 kata Inggris-Indonesia, 35.000 kata Indonesia-Inggris dan lebih dari 64.000 frase. Disamping itu masih bisa pula ditambah dengan kata-kata baru.

No comments:

Post a Comment